MANFAAT MENGIKUTI TRAINING/PELATIHAN FACEBOOK MARKETING SEBAGAI UPAYA UNTUK MEMAKSIMALKAN PENGGUNAAN FACEBOOK ADS UNTUK PENJUALAN WEBSITE

MANFAAT MENGIKUTI TRAINING/PELATIHAN FACEBOOK MARKETING SEBAGAI UPAYA UNTUK MEMAKSIMALKAN PENGGUNAAN FACEBOOK ADS UNTUK PENJUALAN WEBSITE

Pernahkah Anda mendengar tentang pelatihan Facebook marketing? Mungkin untuk beberapa orang Facebook marketing sebenarnya bukanlah dianggap sebagai hal yang terlalu asing bagi mereka. Karena sebenarnya Facebook marketing adalah suatu usaha yang harus dilakukan untuk memasarkan sebuah produk maupun jasa dengan cara menggunakan Facebook yang bertujuan untuk lebih meningkatkan pengunjung maupun penjualan pada sebuah website.

Social network web site surfing concept illustration of young people using mobile gadgets such as smarthone, tablet and laptop to be a part of online community. Flat guys and women on big notebook with symbols

Social network web site surfing concept illustration of young people using mobile gadgets such as smarthone, tablet and laptop to be a part of online community. Flat guys and women on big notebook with symbols

Jadi, sebenarnya apa itu yang dimaksud dengan pelatihan untuk Facebook marketing in? Pelatihan Facebook marketing merupakan sebuah training/pelatihan yang dilakukan atau diadakan oleh digital marketing agensi yang bertujuan untuk membantu orang-orang atau para pebisnis yang ingin bisa menjalankan Facebook Ads dalam upaya untuk terus meningkatkan penjualan mereka.

Beberapa manfaat yang bisa didapatkan dari pelatihan ini adalah:

Tentunya sangat banyak sekali berbagai manfaat yang nantinya akan bisa Anda dapatkan jika Anda mengikuti pelatihan Facebook marketing ini yang seringkali disediakan oleh pihak digital agensi terbaik. Diantara beberapa manfaatnya antara lain adalah sebagai berikut:

1. Semakin membantu Anda tentang bagaimana dalam membangun cara branding yang paling tepat.

Ketika Anda mengikuti pelatihan Facebook marketing ini, maka Anda akan dibantu tentang bagaimana caranya untuk branding yang paling tepat bagi bisnis yang sedang dijalankan. Mulai dari proses branding dengan menggunakan iklan gratis maupun cara berbayar yang sebelumnya telah disediakan oleh Facebook. Anda akan semakin mengetahui tentang bagaimana cara yang paling tepat untuk proses branding ini, agar bisa semakin lebih dikenal oleh banyak orang, sehingga untuk produk atau jasa Anda tersebut akan semakin menjadikan orang-orang merasa lebih tertarik, sehingga merekapun akan berusaha untuk membelinya.

Bukan hanya itu saja, proses branding ini juga akan bisa banyak membantu Anda untuk membangun citra yang akan semakin dipandang oleh publik, biasanya perusahaan yang sudah dipandang baik oleh publik, maka produknya akan semakin lebih dikenal dan lebih sering digunakan karena sudah terpercaya.

2. Bisa membantu untuk mengetahui bagaimana cara dalam menampilkan iklan yang jauh lebih spesifik.

Pelatihan Facebook marketing seperti ini juga sangat membantu Anda untuk mengetahui bagaimana caranya untuk menampilkan suatu iklan Facebook yang lebih spesifik. Iklan yang sebelumnya telah disesuaikan dengan target-target pelanggan Anda sendiri. Dengan cara seperti itu, maka Anda akan bisa mendapatkan pengunjung yang lebih berpotensi untuk menjadi pelanggan Anda.

Contoh dari beberapa iklan yang lebih spesifik seperti ini adalah seperti ketika Anda sedang berjualan baju remaja, maka iklan Anda tersebut secara otomatis akan langsung masuk ke Facebook para anak-anak remaja yang senang dengan baju-baju lucu ala para remaja. Jadi para pengunjung akan merasa semakin tertarik dan akan terus meningkat ke website Anda dan secara otomatis juga akan meningkatkan trafiknya, begitu pula seperti yang terjadi dengan para pembeli Anda.

3. Anda akan semakin mengetahui bagaimana cara berjualan yang paling tepat dengan komunitas dari facebook.

Terdapat banyak orang yang masih bingung tentang bagaimana bisa berjualan dengan komunitas-komunitas yang benar-benar sesuai dengan bisnis mereka. Jika mengiikuti pelatihan Facebook marketing ini maka Anda akan mengetahui bagaimana sebenarnya agar bisa berjualan dengan komunitas-komunitas facebook. Biasanya ketika Anda sudah bergabung dengan komunitas-komunitas, maka si pemilik komunitas tersebut sama sekali tidak menyukai adanya iklan Anda tersebut, karena grup tersebut hanya berisikan tentang informasi tentang komunitas tersebut saja.

Sedangkan di pelatihan Facebook marketing ini Anda akan dibantu untuk beriklan dengan komunitas, akan tetapi tidak terkesan seperti sedang beriklan, namun hanya memberikan informasi. Dengan cara seperti itu, maka orang-orang akan langsung berdatangan ke website Anda dengan cara yang benar.

4. Cara beriklan dengan menggunakan gambar atau video yang paling tepat.

Untuk saat ini orang-orang memang jauh lebih menyukai jenis konten yang secara visual. Jadi untuk menarik minat dari banyak pengunjung, maka Anda harus menggunakan konten yang berfungsi visual seperti video dan gambar agar bisa mendapatkan pengunjung. Pada saat pelatihan Facebook marketing Anda akan mendapatkan berbagai informasi-informasi paling menarik tentang bagaimana caranya untuk membuat gambar atau video-video yang bisa menjadikan para audiens akan merasa tertarik dan pada akhirnya akan semakin menambah trafik ke website milik Anda.

Demikianlah sedikit penjelasan dari praktisi konten marketing tentang beberapa manfaat yang bisa Anda dapatkan jika Anda mengikuti program pelatihan Facebook marketing ini.  Jika Anda tertarik dengan strategi marketing online lainnya, Maka Groedu Content Marketing solusinya. Anda bisa menghubungi kami via WhatsApp 0812-5298-2900 atau email ke groedu@gmail.com. Kami tunggu kabar baiknya dari Anda.

 

About the Author

Content Marketing administrator

Penulis Content Marketing ahli dibidang direct marketing, Marketing management, general marketing, dan on line marketing, digital marketing, SEO organik, SEM, social media marketing, website optimation

Leave a Reply

Selamat datang di Groedu Content Marketing
Kirim via WhatsApp